
Doc : IstimewaPenulis & Editor : Dwi M Huda Progran Praktik Pengalaman Lapangan 2 atau yang disingkat PPL 2 IAI Al-Falah Assunniyyah Kencong - Jember (INAIFAS) adalah progran yang diselenggarakan untuk mempersiapkan lulusan S1 kependidikan agar menguasai kompetensi guru secara utuh. Hal ini merupakan tugas...

Pada situasi pandemi seperti ini pembelajaran online menjadi alternatif untuk dilakukan. Hal tersebut karena tingginya tingkat penyebaran virus Covid19 yang tak kunjung usai. Ketika belajar tatap muka secara langsung sangat beresiko, maka tatap muka secara online menjadi solusi alternatif. Hal ini dilakukan dengan...

Kondisi dan prestasi siswa di sekolah ditentukan oleh proses belajar mengajar yang dilakukan. Apabila prosesnya belajarnya baik maka prestasi baik pula, begitu pun sebaliknya. Salah satu strategi guru dalam mengajar adalah memberikan penguatan (Reinforcement). Penguatan sangatlah penting karena mampu memberikan motivasi...

Mengajar merupakan kegiatan penting dalam mencerdaskan kehidupan bangsa. Tak bisa hanya dengan cara sembarangan, mengajar juga memerlukan strategi tertentu. Banyak inovasi yang dilakukan oleh guru dalam proses pembelajaran. Dan adalah sesuatu yang lumrah jika setiap strategi memiliki keunggulan. Salah satu...
Quotes Pendidikan
"Ing ngarsa sung tulada, Ing madya mangun karsa, Tut wuri handayani (Di depan, seorang Pendidik harus memberi teladan yang baik, di tengah atau di antara Murid guru harus menciptakan prakarsa dan ide, Dari belakang Seorang Guru harus Memberikan dorongan dan arahan)." Ki Hajar Dewantara